Antri

Membangun Karakter Anak dari Budaya Antri

Pernahkah anda mendengar cerita Guru SD tentang pelajaran matematika dan mengantri ? Suatu ketika terjadi obrolan tentang pelajaran matematika.Guru SD berkata, “Kami tak khawatir jika murid kami tak pandai Matematika. Kami jauh lebih khawatir jika mereka tak pandai mengantri”. Guru tersebut menyadari bahwa kita bisa Membangun Karakter Anak Dari Antri. Guru yang lain: “Mengapa bisa …

Membangun Karakter Anak dari Budaya Antri Read More »